Anda belum Log-in!
Silahkan Log in

Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Minggu , 24 November 2024

Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.

TRUNOJOYO » Tugas Akhir & Skripsi » Ilmu Hukum
di-posting oleh 130111100273 pada 2020-08-14 15:16:37  •  386 klik

PENDAFTARAN TANAH NEGARA (TAMBAK) MENJADI HAK MILIK PERORANGAN ( Studi Putusan Nomor : 04/PDT.G/2009/PN.S.mp )
STATE LAND REGISTRATION (TAMBAK) TO BE INDIVIDUAL PROPERTY (Decision Study Number: 04 / PDT.G / 2009 / PN.S.mp)

disusun oleh NOVIKA ANGGRAINI


Subyekpenguasaan Tanah negara (tambak) secara terus menerus dapat didaftarkan dan di miliki oleh perorangan
Kata KunciTanah
Penguasaan
Hak

[ Anotasi Abstrak ]

ABSTRAK Tanah merupakan karunia Tuhan Yang Maha Esa, serta salah satu sumber daya alam yang penting untuk kelangsungan hidup umat manusia. tanah negara secara umum adalah tanah yang tidak melekat diatasnya sesuatu hak, baik hak asli rakyat Indonesia (hak ulayat) maupun hak-hak barat (hak erfpacht, eigendem dll). Jenis penelitian yang di gunakan adalah penelitian hukum normatif. Pendekatan yang di gunakan dengan melakukan pendekatan Perundang – undangan (statue approach). Hasil penelitian ini adalah proses penguasaan tanah Negara dengan mendapat izin dari kepala desa dan surat izin pengelolahan tanah, dikerjakan dan dikelola secara terus menerus dan iktikad baik kemudian terjadilah penguasaan tanah oleh perorangan dengan hak menggarap. Tanah Negara dapat didaftarkan menjadi tanah hak milik pereorangan berdasarkan Pasal 24 ayat (2) Peraturan Permerintah Nomor 24 Tahun 1997 adapun langkah-langkah yang dilakukan untuk memperoleh hak milik atas tanah negara sebagai wujud pengakuan dan perlindungan hukum adalah mengajukan permohonan hak milik kepada pemerintah Kata Kunci : Tanah, Penguasaan, Hak


Deskripsi Lain

ABSTRACT Land is a gift from God Almighty, and one of the important natural resources for the survival of humanity. State land in general is land that does not cling to something rights, both original rights of the people of Indonesia (ulayat rights) and western rights (erfpacht rights, eigendem etc.). This type of research used is normative legal research. The approach used is a statutory approach (statue approach). The results of this study are the process of state land tenure by obtaining permission from the village head and the land management permit, being worked on and managed continuously and in good faith and then there is land ownership by individuals with the right to work on. State land can be registered as privately owned land based on Article 24 paragraph (2) of Government Regulation Number 24 of 1997, as for the steps taken to obtain ownership of state land as a form of legal recognition and protection is to submit an application for ownership rights to the government. Keywords: Land, Mastery, Rights

Kontributor: Dr. Mufarrijul Ikhwan.S.H.,Hum
Tanggal tercipta: 2020-07-21
Jenis(Tipe): Text
Bentuk(Format): pdf
Bahasa: Indonesia
Pengenal(Identifier): TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686
No Koleksi: 130111100273


Sumber :
Universitas Trunojoyo Madura

Relasi/Tautan:
Pendaftaran Tanah Negara Menjadi Hak Milik

Cakupan (Coverage) :
Tanah Negara dapat didaftarkan Menjadi Hak Milik

Ketentuan (Rights) :
2020

 Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)

 File PDF  1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-upload daftar isi gabung.pdf - 1975 KB
 File PDF  2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-ABSTRAK.pdf - 246 KB
 File PDF  3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-BAB I.pdf - 475 KB
 File PDF  4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-BAB II.pdf - 464 KB
 File PDF  5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-BAB III.pdf - 373 KB
 File PDF  6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-BAB IV PENUTUP.pdf - 149 KB
 File PDF  7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-DAFTAR PUSTAKA.pdf - 153 KB
 File PDF  8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-19686-BIODATA PENULIS.pdf - 143 KB


 Dokumen sejenis...

     Tidak ada !

 Dokumen yang bertautan...





 Kembali ke Daftar