Anda belum Log-in!
Silahkan Log in

Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Kamis , 24 October 2024

Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.

TRUNOJOYO » Tugas Akhir & Skripsi » Perpustakaan
di-posting oleh Ageng pada 2007-07-12 11:18:44  •  639 klik

Penggunaan Return Of Investment dan Residual Income Sebagai Tolak Ukur Dalam Menilai Kinerja Perusahaan Pada PT. Indosat Tbk. (Studi Kasus Pada Pusat Referensi Pasar Modal Surabaya)
disusun oleh Rusdi Fahamsyah

SubyekReturn of Investment
Kata KunciReturn of Investment Residual Income

[ Anotasi Abstrak ]

penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif dengan penelitian studi kasus, dimana objek penelitian pada PT. Indosat Tbk dengan jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari pusat referensi pasar modal surabaya. Pengukuran prestasi dengan menggunakan return on investasi dan residual incomedalam penelitian ini mengunakan Du Pont system yang merupakan alat analisis yang bersifat menyeluruh. metoda return on investasi merupakan bentuk ratio profitabilitas yang digunakan dengan cara menghubungkan antara laba perusahaan dengan jumlah investasi atau aktiva yang digunakan untuk laba tersebut. sedangkan residual income adalah laba sebelum bunga dan pajak (ebit) dikurangi dengan biaya modal yang diperhitungkan atas investasi yang dinyatakan dalam satuan moneter. berdasarkan hasil perhitungan dan analisis yang telah dilakukan dapat dinyatakan bahwa prestasi perusahaan dengan analisa return on investasi adalah cukup bagus, tetapi belum tentu bagus jika nilai dengan analisa residual income. sedangkan dari analisa profitabilitas dapat diketahui bahwa perusahaan berada dalam keadaan yang menguntungkan . hal ini terlihat dari ratio-ratio OPM, NPM dan ROE yang cendrung meningkat tiap periodenya.

Kontributor: Drs. Ec. Makhmud Zulkifli, MSi Drs. Ec. chairul Anam, MS
Tanggal tercipta: 2007-07-12
Jenis(Tipe): Text
Bentuk(Format): pdf
Bahasa: Indonesia
Pengenal(Identifier): UNIJOYO-odc-Tugas Akhir-311
No Koleksi: 251004210818
No Klasifikasi: S 658.155 4 Fah p


Sumber :
Menejemen / Fakultas Ekonomi / Unijoyo

Cakupan (Coverage) :
Surabaya

Ketentuan (Rights) :
Copyright @ 2002 Unijoyo Library

 Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)

 File PDF  1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Judul.pdf - 464 KB
 File PDF  2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Bab I.pdf - 737 KB
 File PDF  3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Bab II.pdf - 984 KB
 File PDF  4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Bab III.pdf - 305 KB
 File jenis lain  5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Bab IV.pdf - 0 KB
 File PDF  6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-311-S 658.155 4 Fah p-029712153 Bab V.pdf - 833 KB


 Dokumen sejenis...



 Dokumen yang bertautan...

     Tidak ada !



 Kembali ke Daftar