Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Minggu , 24 November 2024
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 200221100048 pada 2024-07-31 11:07:34 • 72 klik
Pengaruh Pendidikan Keuangan Keluarga, Uang Saku Dan Lifestyle Hedonis Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Pribadi Melalui Literasi Keuangan Sebagai Intervening
The Effect of Family Financial Education, Pocket Money and Hedonic Lifestyle on Personal Financial Management Behavior Through Financial Literacy Intervening
disusun oleh FANI KHOIRUNNISA MAULIDA
Subyek: | Perilaku Pengelolaan Keuangan Pribadi Literasi Keuangan Pendidikan Keuangan Keluarga Uang Saku Lifestyle Hedonis. |
Kata Kunci: | Perilaku Pengelolaan Keuangan Pribadi Literasi Keuangan Pendidikan Keuangan Keluarga Uang Saku Lifestyle Hedonis. |
[ Anotasi Abstrak ]
Untuk menguji pengaruh pendidikan keuangan keluarga, uang saku dan Lifestyle Hedonis terhadap perilaku pengelolaan keuangan pribadi melalui literasi keuangan sebagai intervening pada mahasiswa akuntansi Universitas Trunojoyo Madura. Jenis penelitian yang digunakan adalah Kuantitatif. Objek penelitian yang diteliti adalah mahasiswa akuntansi Universitas Trunojoyo Madura angkatan 2020-2021. Jumlah sampel penelitian adalah 107 responden. Teknik analisis data yang digunakan yaitu Uji Outer model dan Uji inner model. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Pendidikan keuangan keluarga dan Lifestyle Hedonis tidak berpengaruh terhadap perilaku pengelolaan keuangan pribadi, sedangkan Uang saku berpengaruh terhadap Perilaku pengelolaan keuangan pribadi mahasiswa. Pendidikan keuangan keluarga tidak berpengaruh terhadap Perilaku pengelolaan keuangan pribadi melalui Literasi keuangan, sedangkan Uang saku dan Lifestyle Hedonis berpengaruh terhadap Perilaku pengelolaan keuangan pribadi melalui Literasi keuangan.
Deskripsi Lain
To examine the effect of family financial education, pocket money and hedonic Lifestyle on personal financial management behavior through financial literacy intervening on accounting students at Trunojoyo University Madura. The type of research used is Quantitative. The object of research studied was accounting students at Trunojoyo Madura University class of 2020-2021. The number of research samples was 107 respondents. The data analysis technique used is the Outer model test and the Inner model test. The results of the study indicate that family financial education and hedonic Lifestyle have no effect on personal financial management behavior, while pocket money affects students' personal financial management behavior. Family financial education has no effect on personal financial management behavior through financial literacy, while pocket money and hedonic Lifestyle affect personal financial management behavior through financial literacy.
Kontributor | : Dr. Nur Hayati, S.E., MSA., Ak., QIA., CA., C.FrA., CRP |
Tanggal tercipta | : 2024-07-05 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258 |
No Koleksi | : 200221100048 |
Ketentuan (Rights) :
2024
Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)
1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-ABSTRACT.pdf - 199 KB
2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-COVER.pdf - 1045 KB
3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-CHAPTER 1.pdf - 324 KB
4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-CHAPTER 2.pdf - 405 KB
5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-CHAPTER 3.pdf - 410 KB
6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-CHAPTER 4.pdf - 614 KB
7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-CONCLUSION.pdf - 203 KB
8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-REFERENCES.pdf - 393 KB
9. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-33258-APPENDICES.pdf - 761 KB
Dokumen sejenis...
Tidak ada !
Dokumen yang bertautan...
Kembali ke Daftar