Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Sabtu , 19 April 2025
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh dshe pada 2013-05-27 11:32:19 • 861 klik
EVALUASI INTENSIFIKASI PAJAK PENGHASILAN PADA WAJIB PAJAK BADAN (STUDI PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) PRATAMA BANGKALAN)
disusun oleh ARISTA TAUFIK
Subyek: | Intensifikasi Pajak Kepatuhan Wajib Pajak Badan |
Kata Kunci: | Intensifikasi Pajak Kepatuhan Wajib Pajak Badan Penerimaan Pajak |
[ Anotasi Abstrak ]
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kegiatan Intensifikasi Pajak yang dilakukan oleh KPP Pratama Bangkalan untuk meningkatkan kepatuhan Wajib Pajak Badan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah analisis kualitatif dengan menggunakan pendekatan analisis deskriftif. Sedangkan teknik analisa yang digunakan adalah dengan mengungkap kelemahan kegiatan-kegiatan Intensifikasi Pajak, kemudian dilakukan evaluasi agar dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas KPP Pratama Bangkalan. Kesimpulan penelitian studi ini adalah bahwa kegiatan Intensifikasi Pajak dalam meningkatkan kepatuhan Wajib Pajak di KPP Pratama Bangkalan sudah berjalan tetapi belum maksimal. Hal ini dapat ditunjukkan dengan sudah sebagian kegiatan Intensifikasi Pajak yang dirasakan oleh Wajib Pajak Badan
Kontributor | : NURUL KOMPYURINI S.E.,M.AK.,AK ; NURUL HERAWATI S.E.,M.SI |
Tanggal tercipta | : 2013-05-27 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir- 251013300211 |
No Koleksi | : 251013300211 |
No Klasifikasi | : 657.46 ARI E |
Ketentuan (Rights) :
2013









Tidak ada !

