Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Kamis , 28 November 2024
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 080221100077 pada 2013-08-27 13:53:57 • 642 klik
IMPLEMENTASI KAFALAH PADA KOPERASI JASA KEUANGAN SYARIAH (KJKS) AS-SAKINAH DI KAMAL BANGKALAN
Kafalah IMPLEMENTATION OF ISLAMIC FINANCIAL SERVICES COOPERATIVE (KJKS) US-Sakinah on KAMAL Bangkalan
disusun oleh WENI KRISMAWATI
Subyek: | Implementasi Kafalah Syariah Islam. |
Kata Kunci: | kafalah implementation moslem syari’ ah |
[ Anotasi Abstrak ]
Weni Krismawati, NIM 080221100077, “Implementasi kafalah pada koperasi jasa keuangan syariah (KJKS) As-Sakinah di Kamal Bangkalan”. Di bawah bimbingan Robiatul Auliyah, S.E., M.SA dan Yuni Rimawati, S.E., MSAk., Ak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi akad dalam kafalah, implementasi fee atau ujroh (upah) kafalah, implementasi prosedur pelaksanaan kafalah di koperasi jasa keuangan syariah (KJKS) As-Sakinah di Kamal Bangkalan serta implementasi kafalah yang diimplementasikan tersebut apakah sudah sesuai dengan syariah Islama atau tidak. Penelitian ini dilakukan secara kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data pada penelitian ini melalui wawancara dan dokumentasi serta dianalisis dengan menggunakan model Miles and Huberman. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Implementasi kafalah pada Koperasi As-Sakinah Kamal Bangkalan sudah sesuai dengan syariah Islam. Implementasi akad, implementasi fee atau ujroh, dan prosedur pembiayaan kafalah di koperasi As-Sakinah Kamal Bangkalan sudah sesuai dengan fatwa Dewan Syariah Nasional MUI.
Deskripsi Lain
Weni Krismawati, NIM 080221100077, “Kafalah implementation in syari’ah financial service cooperative As-sakinah in Kamal Bangkalan”. Under guidance of Robiatul Auliyah, S.E., M.SA and Yuni Rimawati, S.E., MSAk., Ak. The aim of this research are finding out contract kafalah implementation, fee or ujroh kafalah implementation, prosedur implementing kafalah implementation in syari’ah financial service cooperative As-sakinah in Kamal Bangkalan and also kafalah implementation implemented whether have appropriated with moslem syari’ah or not. This research done qualitatively with descriptive approach. Data collecting in this research by interview and documentation and also analyzed using Miles and Huberman Model. The result of this research shows that kafalah implementation in As-sakinah cooperative in Kamal Bangkalan have appropriated with moslem syari’ah. Contract implementation, fee or ujroh implementation, and kafalah funding procedur in As-sakinah cooperative in Kamal Bangkalan have appropriated with instruction of national MUI syari’ah council.
Kontributor | : Robiatul Auliyah,SE.,M.SA; Yuni Rimawati,SE.,M.S.Ak.,Ak |
Tanggal tercipta | : 2013-07-25 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-4806 |
No Koleksi | : 080221100077 |
Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)
1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Abstract.pdf - 175 KB
2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Cover.pdf - 565 KB
3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Chapter1.pdf - 205 KB
4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Chapter2.pdf - 320 KB
5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Chapter3.pdf - 161 KB
6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Chapter4.pdf - 91 KB
7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Chapter5.pdf - 208 KB
8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-References.pdf - 150 KB
9. TRUNOJOYO-Tugas Akhir -4806-080221100077-Appendices.pdf - 1276 KB
Dokumen sejenis...
Tidak ada !
Dokumen yang bertautan...
Kembali ke Daftar