Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Sabtu , 23 November 2024
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 080341100026 pada 2013-09-04 15:40:32 • 1046 klik
kajian sifat fisik di tambak garam pada kecamatan kamal dan kecamatan kwanyar kabupaten bangkalan
studies on the physical properties of salt ponds in the district and sub-district kamal Kwanyar Bangkalan district
disusun oleh CANDRA PRAMANA PUTRA
Subyek: | garam |
Kata Kunci: | sifat fisik tambak garam kecamatan kamal kecamatan kwanyar |
[ Anotasi Abstrak ]
Proses pembuatan garam sangat dipengaruhi oleh sifat fisik tambak yaitu kualitas air dan kualitas tanah. Tujuan dari penenelitian ini meliputi : untuk mengetahui sifat fisik tambak garam, untuk mengetahui kuantitas garam, dan untuk mengetahui kadar NaCl pada garam yang dihasilkan dari Kecamatan Kamal dan Kecamatan Kwanyar Kabupaten Bangkalan. Analisis yang dilakukan yaitu : analisis kualitas air (suhu, pH, salinitas, dan kecerahan), kualitas tanah (suhu, pH, warna, tekstur tanah), volume produksi garam, dan kadar NaCl. Rata-rata nilai Suhu, pH dan salinitas air pada kedua tambak garam di Kecamatan Kamal dan Kwanyar, pada saat musim produksi lebih tinggi dibandingkan ketika tidak produksi. Sedangkan kecerahan saat musim produksi lebih rendah dibandingkan ketika tidak produksi. Nilai rata-rata suhu dan pH tanah pada tambak ketika produksi lebih tinggi dibandingkan ketika tidak produksi. Tekstur tanah tambak garam Kecamatan Kamal didominasi oleh lempung berpasir, sedangkan di Kecamatan Kwanyar didominasi oleh pasir berlempung. Jumlah produksi garam di Kecamatan Kwanyar rata-rata lebih tinggi dibandingkan Kecamatan Kamal. Kadar NaCl garam yang dihasilkan Kecamatan Kamal lebih tinggi dibandingkan Kecamatan Kwanyar. Kata kunci: sifat fisik, tambak Garam, Kecamatan Kamal, Kecamatan Kwanyar
Deskripsi Lain
Salt-making process is influenced by the physical properties of the pond water quality and soil quality. The purpose of these investigations include: to determine the physical properties of the salt ponds, to determine the quantity of salt, and to determine levels of NaCl in the salt produced from the district and sub-district Kamal Kwanyar Bangkalan. Analysis made ​​is the analysis of water quality (temperature, pH, salinity, and brightness), soil quality (temperature, pH, color, soil texture), salt production volume, and levels of NaCl. The average value of temperature, pH and salinity of water in the salt ponds in the district both Kamal and Kwanyar, during the production season is higher than when no production. While the brightness of the season when production is lower than when no production. The average value of the temperature and pH of the soil on the farm when production is higher than when no production. Sub soil texture Kamal salt ponds dominated by sandy loam, while in District Kwanyar dominated by argillaceous sand. The amount of salt production in Sub Kwanyar average higher than Kamal District. The resulting levels of NaCl salt Sub Sub Kamal higher than Kwanyar. Keywords: physical properties, salt ponds, District Kamal, District Kwanyar
Kontributor | : DR.MAHFUD EFENDY, S.PI., M.SI ; YUDHITA PERWITASARI, S.PI.,M.SI |
Tanggal tercipta | : 2013-09-04 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007 |
No Koleksi | : 080341100026 |
Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)
1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Abstract.pdf - 8 KB
2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Cover.pdf - 496 KB
3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Chapter1.pdf - 13 KB
4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Chapter2.pdf - 80 KB
5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Chapter3.pdf - 119 KB
6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Chapter4.pdf - 260 KB
7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Chapter5.pdf - 8 KB
8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-References.pdf - 17 KB
9. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5007-080341100026-Appendices.pdf - 4359 KB
Dokumen sejenis...
- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI STRUVITE DENGAN PENGONTROLAN PH
- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI PUPUK STRUVITE DENGAN JENIS BASA KUAT YANG BERBEDA
- FLUKTUASI KADAR KEPEKATAN AIR LAUT PADA KADAR NATRIUM KLORIDA (NaCl)HASIL GARAM DI TIGA LOKASI TAMBAK GARAM RAKYAT KECAMATAN PANGARENGAN SAMPANG
- KANDUNGAN NaCl DAN H2O GARAM RAKYAT PADA MEDIA PENYIMPANAN BERBEDA
- KADAR NaCl DAN H2O GARAM RAKYAT PADA PROSES PENIRISAN TIMBUNAN GARAM BERBENTUK KERUCUT DI LADANG PENGGARAMAN
Dokumen yang bertautan...
- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI STRUVITE DENGAN PENGONTROLAN PH
- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI PUPUK STRUVITE DENGAN JENIS BASA KUAT YANG BERBEDA
- FLUKTUASI KADAR KEPEKATAN AIR LAUT PADA KADAR NATRIUM KLORIDA (NaCl)HASIL GARAM DI TIGA LOKASI TAMBAK GARAM RAKYAT KECAMATAN PANGARENGAN SAMPANG
- KANDUNGAN NaCl DAN H2O GARAM RAKYAT PADA MEDIA PENYIMPANAN BERBEDA
- kajian sifat fisik di tambak garam pada kecamatan kamal dan kecamatan kwanyar kabupaten bangkalan
Kembali ke Daftar