Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Sabtu , 19 April 2025
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 090341100023 pada 2014-02-04 00:03:25 • 716 klik
Perubahan Kadar NaCl Garam Rakyat Selama Masa Penyimpanan Di Dalam Gudang
Changes in levels of NaCl salt Future People For Storage In The Warehouse
disusun oleh FARID MEFRIYANTO
Subyek: | Petani Garam |
Kata Kunci: | Garam rakyat Penyimpanan dalam gudang dan Kadar NaCl |
[ Anotasi Abstrak ]
Kadar NaCl garam hasil petambak garam rakyat relatif rendah disebabkan oleh beberapa faktor, diantaranya tehnik penanganan pasca panen. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lama penyimpanan garam rakyat dalam gudang terhadap kadar NaCl. Metode deskriptif analitik digunakan dalam penelitian ini sehingga diperoleh tabel dan grafik untuk mendeskripsikan kadar NaCl. Hasil penelitian menunjukkan ada peningkatan kadar NaCl selama masa penyimpanan, yaitu 89,60% (hari pertama), 90.17% (hari ke-15) dan 91.72% (hari ke-30), sehingga dapat disimpulkan bahwa lama penyimpanan garam dalam gudang dapat meningkatkan kadar NaCl garam.
Deskripsi Lain
The concentration of NaCl salt produced by salt farmers is relatively low due to a several factors, including post-harvest handling techniques. The research aimed to know the effect of salt storage in the warehouse against the concentration of NaCl salt. Descriptive method used in this study and analyzed by tables and graphs to describe the NaCl concentration. The result of this research is increasing NaCl contentration during in the salt storage in warehouse, are 89.60% (1st day), 90.17% (days 15) and 91.72% (days 30), so it could be concluded that the duration in the salt storage in warehouse influence to concentration of NaCl salt.
Kontributor | : Dr.H.Mahfud Efendy,S.Pi,M.Si;Aries Dwi Siswanto,ST>MT |
Tanggal tercipta | : 2014-01-16 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5157 |
No Koleksi | : 090341100023 |











- KONSISTENSI PETANI GARAM DI DESA BANYUWANGI KECAMATAN MANYAR KABUPATEN GRESIK
- Identifikasi Tingkt Kemiskinan Rumah Tangga Petani Garam di Kecamataan Pragaan Kabupaten Sumenep
- MENELUSURI FAKTA “PRAKTIK AKUNTANSI” PADA PETANI GARAM (PENGGARAP DAN PETAMBAK GARAM) : BENTUK DAN PEMAKNAANNYA
- MAKNA PEMBIAYAAN DARI SUDUT PANDANG PETANI GARAM
- PRAKTIK PENENTUAN NET FARM INCOME PETANI GARAM MADURA: TATA NIAGA GARAM BERAROMA KAPAROTANGAN

- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI STRUVITE DENGAN PENGONTROLAN PH
- PENGOLAHAN LIMBAH GARAM (BITTERN) MENJADI PUPUK STRUVITE DENGAN JENIS BASA KUAT YANG BERBEDA
- FLUKTUASI KADAR KEPEKATAN AIR LAUT PADA KADAR NATRIUM KLORIDA (NaCl)HASIL GARAM DI TIGA LOKASI TAMBAK GARAM RAKYAT KECAMATAN PANGARENGAN SAMPANG
- KANDUNGAN NaCl DAN H2O GARAM RAKYAT PADA MEDIA PENYIMPANAN BERBEDA
- kajian sifat fisik di tambak garam pada kecamatan kamal dan kecamatan kwanyar kabupaten bangkalan
