Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Kamis , 28 November 2024
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 100331100014 pada 2014-07-18 13:04:33 • 351 klik
SIFAT SENSORIS MI TEPUNG PISANG KEPOK KUNING (MUSA PARADISIACA N) DENGAN PENAMBAHAN GATHOTHAN
SENSORY PROPERTIES BANANA YELLOW KEPOK NOODLE (MUSA PARADISIACA N) WITH ADDITION OF GATHOTHAN
disusun oleh LISA YUNIA SARI
Subyek: | SIFAT SENSORIS MI TEPUNG PISANG KEPOK KUNING |
Kata Kunci: | MI TEPUNG PISANG UJI SENSORIS REGRESI PLS (PARTIAL LEAST SQUARE) |
[ Anotasi Abstrak ]
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komposisi tepung pisang, gatohan dan air terhadap sifat sensoris mi yang dihasilkan dan mengetahui sifat sensoris apa yang mendominasi tingkat kesukaan. Pada penelitian ini dilakukan pencampuran dengan proporsi air dan gathothan (1:7, 1:8 dan 1:9) dan proporsi tepung pisang (1:1,10 dan 1:1,20). Parameter yang diukur dalam pengujian hedonik adalah warna, aroma, rasa, tekstur dan kesukaan keseluruhan. Untuk mengetahui sifat sensoris apa yang mendominasi menggunakan metode regresi PLS (Partial Least Square). Hasil yang diperoleh dalam pengujian secara hedonik menunjukkan bahwa komposisi tepung pisang berpengaruh terhadap warna dan tekstur mi tepung pisang. Secara keseluruhan panelis lebih menyukai mi tepung pisang dengan perbandingan air (1:9) dan tepung pisang (1:1,20). Hasil analisis dengan menggunakan metode Partial Least Square menunjukkan bahwa faktor yang lebih mendominasi tingkat kesukaan pada mi tepung pisang adalah rasa (0,29792) dan tekstur (0,25314).
Deskripsi Lain
This study aims to determine the effect of the composition of banana flour, and water to the properties gatothan based on hedonic test. And to know what sensory properties dominate the level of consumer preferences using the Partial Least Square (PLS). In this study, the proportion of water and gathothan (1:7, 1:8 and 1:9) and the proportion of banana flour (1:1,10 and 1:1,20). Parameters used in the hedonic testing are the colour, aroma, flavor, texture and the whole of pleasure. To find out what dominates the sensory properties using PLS regression method (Partial Least Square). The results obtained in hedonic testing showed that banana starch composition affect the color and texture of banana flour noodles. The panelists preferred the banana flour noodles with water ratio (1:9) and banana flour (1:1,20). The results of the analysis by using Partial Least Square method showed that sensory factors which dominates consumer preference level is the flavor (0,29792) and texture (0,25314) of the banana noodles.
Kontributor | : SUPRIYANTO, STP,. MP; BURHAN, STP., MT |
Tanggal tercipta | : 2014-07-03 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582 |
No Koleksi | : 100331100014 |
Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)
1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Abstrak fix.pdf - 85 KB
2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Cover.pdf - 1149 KB
3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Chapter I.pdf - 13 KB
4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Chapter II.pdf - 203 KB
5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Chapter III.pdf - 210 KB
6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Chapter IV.pdf - 541 KB
7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Conclusion.pdf - 7 KB
8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Reference.pdf - 207 KB
9. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-5582-Appendences.pdf - 255 KB
Dokumen sejenis...
Tidak ada !
Dokumen yang bertautan...
Kembali ke Daftar