Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Sabtu , 23 November 2024
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 100211100027 pada 2015-02-13 09:52:45 • 702 klik
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR KECAMATAN PEGANTENAN KABUPATEN PAMEKASAN
THE INFLUENCE OF LEADERSHIP STYLE ON EMPLOYEES PERFORMANCE IN PEGANTENAN DISTRICT OFFICE
disusun oleh MOH. NASIRUDIN
Subyek: | PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN |
Kata Kunci: | LEADERSHIP STYLE OF AUTORITARIAN DEMOCRATIC LIBERAL PERFOMANCE |
[ Anotasi Abstrak ]
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan otoriter, demokratis, bebas terhadap kinerja pegawai di kantor kecamatan pegantenan. Populasi penelitian ini berjumlah 30 responden. Uji kuisioner yang digunakan adalah Uji validitas dan Uji reliabilitas , Uji t dan Uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menyatakan berdasarkan t variabel otoriter (X1)menpunyai pengaruh negative terhadap kinerja pegawai, variabel demokratis (X2)mempunyai mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja pegawai, sedangkan variabel bebas (X3) tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai. Variabel demokratis (X2) mempunyai pengaruh yang dominan terhadap kinerja pegawai di kantor kecamatan pegantenan.
Deskripsi Lain
The purpose of the study is to determine the leadership style of authoritorian, democratic and liberal on employees’ performance in pegantenan district office. The population of the study are 30 respondents. Questionnaire test used is reliability and validity test, t test and determinant coefficient test. Result of study show that based on t authoritorian variable (X1), it has negative influence on employees’ performance, democratic variable (X2) has a positive influence on employees’ performance, while the liberal variable (X3) does not have any influence on employees’ performance. Democratic (X2) is the dominant variable that has most influence on employees’ performance in pegantenan district office.
Kontributor | : DRS.EC. MUDJI KUSWINARNO,M,SI;HELMI BUYUNG AULIA S,ST.,ST.,MMT |
Tanggal tercipta | : 2015-01-27 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Publikasi-6452 |
No Koleksi | : 100211100027 |
Ketentuan (Rights) :
TAHUN 2015
Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)
1. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-abstract100211100027.pdf - 183 KB
2. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027 cover.pdf - 883 KB
3. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_chapter1.pdf - 90 KB
4. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_Chapter2.pdf - 425 KB
5. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_Chapter3.pdf - 465 KB
6. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_Chapter4.pdf - 419 KB
7. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_Chapter5.pdf - 86 KB
8. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-100211100027_references.pdf - 85 KB
9. TRUNOJOYO-Publikasi-6452-Lampiran100211100027.pdf - 769 KB
Dokumen sejenis...
Tidak ada !
Dokumen yang bertautan...
- Pengaruh Kinerja keuangan terhadap harga Pengaruh arus kas terhadap harga saham pada perusahaan yang go publikdi PT.Bursa Efek Jakarta
- Pengaruh Kinerja keuangan terhadap harga saham pada PT.Indocement tunggal perkasa Tbk.;Studi kasus bursa efek Surabaya
- Penerapan dan pengaruh tax planing pajak pertambahan nilai(PPN)pada pengusaha kena pajak(PKP)Yang mendapat fasilitas dibebaskan dari pengenaan PPN(Studi Kasuspada PT.Sentrum Jember)
- Analisa pengaruh Earning per share (EPS)Dan Price Equity Ratio (PER)terhadap harga saham (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur Di Bursa efek Jakarta
- PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIK TERHADAP DISIPLIN KERJA PEGAWAI DI KANTOR KEC. PUCUK KAB. LAMONGAN JAWA TIMUR
Kembali ke Daftar