Anda belum Log-in!
Silahkan Log in

Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Senin , 25 November 2024

Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.

TRUNOJOYO » Tugas Akhir & Skripsi » Ilmu Komunikasi
di-posting oleh 110531100091 pada 2015-08-03 21:57:18  •  264 klik

Pengaruh Komunikasi Melalui Facebook Terhadap Kepuasan Interaksi(Studi Kasus Pada Mahasiswa dan Dosen Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Universitas Trunojoyo Madura)
The Influence of Communication in Facebook through Gratification of Interact (A Case Study of Students and Lecturer of Communication Studies Program, Faculty of Social Sciences and Humanities, Trunojoyo University)

disusun oleh M.AINUR ROFIQ


SubyekPengaruh komunikasi facebook
kepuasan interaksi
Kata KunciMedia Komunkasi
facebook
kepuasan interaksi
regresi linier sederhana.

[ Anotasi Abstrak ]

Perkembangan teknologi yang pesat menjadikan internet khususnya media facebook dalam jaringan global yang menghubungkan puluhan juta orang, menciptakan kesempatan baru untuk membina komunikasi. Tujuan penelitian ini adalah mencari pengaruh atau tidaknya komunikasi melalui facebook terhadap kepuasan interaksi, di kalangan Mahasiswa dan Dosen. Penelitian ini berangkat dari beberapa teori komunikasi yaitu pengaruh, dan Uses and Gratification. Dengan Sebanyak 80 responden mengisi kuesioner yang mengukur pengaruh penggunaan media komunikasi terhadap kepuasan interaksi. Dengan menggunakan teknik proposional sampling, yaitu penggunaan perwakilan berimbang, karena itulah sebelum menggunakan teknik ini peneliti harus mengenal lebih dulu ciri-ciri tertentu dari populasi yang ada. Peneliti harus mengetahui besar kecil unit-unit populasi yang ada, kemudian mengambil wakil dari unit-unit populasi tersebut dengan sistem perwakilan yang berimbang (Bungin, 2005:114). Dan peneliti juga menggunakan teknik accidental Sampling yaitu teknik pengambilan sampling secara kebetulan (Bungin, 2005:115). Dari hasil penelitian didapatkan bahwa Hasil pengujian dan pembuktian di atas menunjukkan tidak ada pengaruh komunikasi melalui facebook terhadap kepuasan interaksi mahasiswa dan dosen. Dari hasil penelitian ini diketahui secara bersama-sama komunikasi melalui facebook tidak berpengaruh terhadap kepuasan interaksi. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan yang di dapat nilai probabilitas sig. 0,000 < 0,05, maka Ha ditolak yang berarti tidak terdapat pengaruh komunikasi melalui facebook terhadap kepuasan interaksi mahasiswa dan dosen.


Deskripsi Lain

Rapid technological developments, especially internet make facebook in global network that connects tens of millions of people, creating new opportunities to comunicate. The purpose of this study is to find whether or not the influence of communication via facebook to the gratification of interact, among Students and Lecturers. This research departs from some theories of communication that influence, and Uses and Gratification. A total of 80 respondents fill out questionnaires that measure the effect of the use of communication media to the gratification of interact. By using a proportional sampling techniques, which use proportional representation, because of that prior to using this technique researchers must first know certain characteristics of the population. Researcher must knows the large population of small units that exist, then takes the representative of the units of the population with impartial representation system (Bungin, 2005: 114). And researcher is also using the accidental sampling technique that is a technique by chance (Bungin, 2005: 115). In conclusion, results of the testing and verification showed no interaction effect on gratification through facebook communication students and lecturer interaction. From the results of this research, we know that facebook communication did not affect the Gratification of Interact. This is proven This is proven from the results of calculations obtained probability value sig. 0.000 <0.05, Ha rejected, which means there is no influent effected from communication through facebook on gratification of students and lecturers interaction.

Kontributor: Imam Sofyan,S.Sos.,M.Si
Tanggal tercipta: 2015-07-31
Jenis(Tipe): Text
Bentuk(Format): pdf
Bahasa: Indonesia
Pengenal(Identifier): TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904
No Koleksi: 110531100091


 Download File Penyerta (khusus anggota terdaftar)

 File PDF  1. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Abstract_Toc.pdf - 14 KB
 File PDF  2. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Cover.pdf - 407 KB
 File PDF  3. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Chapter 1.pdf - 166 KB
 File PDF  4. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Chapter 2.pdf - 243 KB
 File PDF  5. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Chapter 3.pdf - 385 KB
 File PDF  6. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Chapter 4.pdf - 1040 KB
 File PDF  7. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Conclusion.pdf - 149 KB
 File PDF  8. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Refrences.pdf - 145 KB
 File PDF  9. TRUNOJOYO-Tugas Akhir-6904-110531100091_Appendices.pdf - 1430 KB


 Dokumen sejenis...

     Tidak ada !

 Dokumen yang bertautan...





 Kembali ke Daftar