Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Minggu , 20 April 2025
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 110321100010 pada 2015-08-19 22:28:26 • 551 klik
KERAGAAN AGRIBISNIS CABE JAMU (Piper Retrofractum vahl) DI KABUPATEN SAMPANG
PERFORMANCE OF AGRIBUSINESS OF CHILI HERBS (Piper Retrofractum Vahl) IN THE SAMPANG DISTRICT
disusun oleh EMY MURTININGSIH
Subyek: | CABE JAMU KERAGAAN AGRIBISNIS DESKRIPTIF KUALITATIF MARGIN PEMASARAN |
Kata Kunci: | CABE JAMU KERAGAAN AGRIBISNIS DESKRIPTIF KUALITATIF MARGIN PEMASARAN |
[ Anotasi Abstrak ]
Tanaman cabe jamu merupakan salah satu tanaman simplisia yang banyak digunakan dalam ramuan jamu dan obat tradisional. Keragaan Agribisnis adalah semua aktivitas mulai dari pengadaan dan penyaluran sarana produksi sampai pemasaran produk-produk yang dihasilkan oleh suatu usahatani dan suatu agroindustri yang saling berkaitan satu sama lain. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keragaan agribisnis cabe jamu di Kabupaten Sampang. Penelitian dilakukan di Kabupaten Sampang dengan mencakup 3 kecamatan yaitu, Banyuates, Ketapang dan Sokobanah. Metode penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik insidental sampling. Sedangkan metode analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif yaitu, metode penelitian yang menggunakan data deskriptif berupa kata- kata tertulis dari orang-orang yang diamati dengan teknik pengumpulan data melalui observasi penyebaran kuisioner dan wawancara serta margin pemasaran yang bertujuan untuk mengetahui saluran pemasaran dan selisih harga. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Penanganan petani terhadap cabe jamu masih kurang.
Deskripsi Lain
Chilli herbs plants is one of the plants simplisia are widely used in herbal remedies and traditional medicines. Performance of Agribusiness is the all activities from procurement and distribution of production facilities to marketing of products produced by a farm and an agro-industries that are interrelated to one another. The purpose of this study was to determine the performance of agribusiness chili herbs in Sampang. The study was conducted in Sampang to include three districts namely, Banyuates, Ketapang and Sokobanah. Methods of sampling done using incidental sampling technique. While the method of data analysis using descriptive analysis qualitative namely, research method which use descriptive data in the form of written words of those who observed the techniques of collecting data through observation questionnaires and interviews as well as marketing margin that aims to identify marketing channels and the difference in price. The results showed that the herbal treatment for chilli farmers still lacking.
Kontributor | : MARDIYAH HAYATI SP.,MP |
Tanggal tercipta | : 2015-08-11 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-7396 |
No Koleksi | : 110321100010 |











Tidak ada !

- Studi Komparasi Usaha Pembenihan dan Pembesaran Ikan Lele di Desa Kedungbocok Kecamatan Tarik Kabupaten Sidoarjo
- IMPLEMENTASI KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU(INTEGRATED MARKETING COMMUNICATIONS)DALAM MEMBANGUN KEPUASAN PELANGGAN(Studi Deskriptif Kualitatif pada Salsa olshop di ITC Mega Grosir Surabaya dan Star Olshop di Kapasan Surabaya)
- Implementasi Strategi Public Relations dalam Meningkatkan Citra Positif (Studi Deskriptif Kualitatif Pusat Informasi Dan Humas Universitas Airlangga)
- PENGARUH KOMBINASI PEMBERIAN PUPUK ANORGANIK DAN ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN AWAL TANAMAN CABE JAMU (Piper retrofractum Vahl.) DENGAN TIANG PANJAT TANAMAN KELOR
- PENGARUH PEMBERIAN PUPUK ANORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN AWAL TANAMAN CABE JAMU (Piper retrofractum Vahl.) DENGAN TIANG PANJAT TANAMAN KELOR
