Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Minggu , 20 April 2025
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 110111100186 pada 2015-09-16 23:59:32 • 338 klik
PENERAPAN PELAKSANAAN DIVERSI TERHADAP ANAK YANG MELAKUKAN TINDAK PIDANA DI POLRES BANGKALAN
THE IMPLEMENTATION OF THE DIVERSION TOWARD CHILD COMMITTING CRIMINAL ACT IN POLRES BANGKALAN
disusun oleh JAKARIA FIRMANSYAH
Subyek: | PELAKSANAAN DIVERSI ANAK |
Kata Kunci: | ANAK DIVERSI RESTORASI |
[ Anotasi Abstrak ]
ABSTRAK Tindak pidana anak merupakan permasalahan yang cukup kompleks di indonesia, khususnya di wilayah hukum Polres Bangkalan. Di dalam Pelaksanaan penerapan Diversi perlu adanya penjelasan secara mendetail bagaimana proses penerapan Undang undang nomor 12 tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak. Penulisan skripsi ini menggunakan metode penulisan deskriptif dengan menggunakan 2(dua) tehnik pengumpulan data yaitu dengan tehnik wawancara dan studi kepustakaan. tugas pokok dan kewenangan Diskresi yang dimiliki oleh Kepolisian sebagai aparatur Penegak Hukum diharapkan untuk lebih intensif dalam melakukan penanganan tindak pidana anak. Kepolisian sebagai ujung tombak dalam penegakan hukum wajib melakukan upaya pendekatan keadilan restorasi terhadap anak sehingga dapat mengubah atau memperbaiki Sistem Peradilan. Peran Penyidik sangat diperlukan dalam Pelaksanaan penerapan Undang undang Nomor 11 tahun 2012 tentang Sistem Peradilan pidana anak mulai dari tingkat penyidikan, penangkapan, wawancara penyidikan dan penahanan. maka tidaklah berlebihan jika aparat Kepolisian dituntut untuk mampu melakukan upaya pendekatan keadilan restorasi yang dapat mengubah atau memperbaiki Sistem Peradilan Artinya lebih bersifat merestorasi atau memperbaiki. Kata kunci: anak,Diversi,restorasi
Deskripsi Lain
ABSTRACT Child criminal act is a complex problem that in Indonesia, particularly in the jurisdiction of Polres Bangkalan. In the implementation of the diversion, we need a detail explanation about the process of implementation of the Act number 12 year 2012 Concerning The System of Child Criminal Justice. This study uses a descriptive method by utilizing two techniques of data collection, namely interview and literature study. The main duty and discretion authority possessed by the Police as law enforcement is expected to be more intensive in handling child criminal acts. Police as the spearhead in law enforcement must make some efforts to approach the restoration of justice toward the child so that they can change or improve the justice system. The role of investigator is absolutely needed in the implementation of the Act number 11 year 2012 Concerning The System of Child Criminal Act ranging from the level of investigation, arrest, interview and detention. So it is no exaggeration if Police Officers are required to be able to do justice restoration approach that can change or improve the justice system which means that are more restoration or repair. Keywords: child – divertion – restoration.
Kontributor | : Saiful Abdullah, SH., MH. |
Tanggal tercipta | : 0000-00-00 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-7590 |
No Koleksi | : 110111100186 |
Ketentuan (Rights) :
2015










Tidak ada !

- Anak semua bangsa
- ANALISIS PELAKSANAAN PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI TERKAIT DENGAN STATUS ANAK LUAR KAWIN MENURUT KOMPILASI HUKUM ISLAM
- EFEKTIVITAS KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA ORANG TUA ASUH DENGAN ANAK PANTI ASUHAN DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN ANAK
- PERBEDAAN PERILAKU SOSIAL ANAK REMAJA ANTARA KELUARGA HARMONIS DAN DISHARMONIS (STUDI KASUS DI RW I DESA SOKOSARI, KECAMATAN SOKO, KABUPATEN TUBAN)
- STATUS DAN TINDAKAN ANAK DALAM PERNIKAHAN SIRI(Studi Kasus Pada Masyarakat di Desa Pangolangan Kecamatan Burneh Kabupaten Bangkalan)
