Anda belum Log-in!
Silahkan Log in
Selamat Datang di Portal Digital Content Publisher
Sabtu , 19 April 2025
Perpustakaan sebagai jantung pendidikan tinggi di Indonesia, harus mampu memberi kontribusi yang berarti bagi pelaksanaan proses belajar mengajar di perguruan tinggi.
di-posting oleh 130211100115 pada 2017-02-07 10:04:00 • 345 klik
Pengaruh Kompetensi dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan.
The Effect of Competency and Workloads On Performance Against Employee in Bangkalan District Government Offices.
disusun oleh ANDHIKA PRATAMA P
Subyek: | kompetensi Beban Kerja Kinerja Pegawai |
Kata Kunci: | kompetensi Beban Kerja Kinerja Pegawai |
[ Anotasi Abstrak ]
Penelitian ini dengan judul Pengaruh Kompetensi dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan. Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui apakah kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pada Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (2) Untuk mengetahui apakah beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (3) Untuk mengetahui apakah kompetensi dan beban kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinerja pegawai pada Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (4) Untuk mengetahui diantara kedua variabel di atas, manakah yang berpengaruh secara dominan terhadap kinerja pegawai pada Pemerintah Kabupaten Bangkalan. Responden dalam Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 99 orang atau responden. Metode yang digunakan dalam penelitian ini regresi berganda. Hasil penelitian ini adalah: (1) Secara parsial variabel kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kinerja pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (2) Secara parsial variabel beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kinerja pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (3) Secara bersama-sama atau secara simultan variabel independent (kompetensi dan beban kerja) berpengaruh terhadap variabel dependen (kinerja pegawai) Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (4) Variabel kompetensi yang berpengaruh dominan terhadap variabel kinerja pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan. (5) Terdapat hubungan positif dan kuat antara variabel kompetensi, dan beban kerja terhadap variabel kinerja pegawai Pemerintah Kabupaten Bangkalan. Kata kunci: Kompetensi, Beban Kerja dan Kinerja Pegawai
Deskripsi Lain
The title of this research is, The Effect of Competency and Workloads On Performance Against Employee in Bangkalan District Government Offices. The purposes of this study are (1) To determine whether the competency variable has positive and significant effect on the performance of the Government of Bangkalan.(2) To determine whether the workload variable has positive and significant effect on the performance of the Government of Bangkalan.(3) To determine whether the competence and workloads simultaneously affect the performance of employees in Bangkalan District Government. (4) To find out between the two variables above, where the dominant influence on the performance of employees in Bangkalan District Government. Respondents in this research used a sample of 99 people or respondents. The method used in this research is multiple linear regression analysis. Using this method, the results indicate that (1) Competence variable has positive and significant effect on the performance variables Bangkalan district government. (2) Workloads variable has positive and significant effect on the performance variables Bangkalan district government.(3) The simultaneously independent variables (competencies and workload) effect on the dependent variable (employee performance) Bangkalan regency government.(4) Variable competence is the dominant effect on employee performance variables Bangkalan District Government Keywords: Competency, Workloads and Performance
Kontributor | : r.H.Muh.Alkirom Wildan, SE.,MSi ; Helmi Buyung Aulia Safrizal,ST.,SE.,MMT |
Tanggal tercipta | : 2017-01-26 |
Jenis(Tipe) | : Text |
Bentuk(Format) | |
Bahasa | : Indonesia |
Pengenal(Identifier) | : TRUNOJOYO-Tugas Akhir-9614 |
No Koleksi | : 130211100115 |











Tidak ada !

- PENGARUH KOMPETENSI DOSEN TERHADAP KINERJA DOSEN DI UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA
- PENGARUH KOMPETENSI DOSEN MEDIA PEMBELAJARAN DAN ASISTENSI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA (STUDI PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA)
- ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK ( SAK ETAP ) PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) Se-MADURA
- Pengaruh Kompetensi Profesional Guru Terhadap Minat Belajar Siswa SMP Islam Al-Waroqot Pamekasan
- Analisis Workload Operator Produksi Rokok Untuk Perbaikan Sistem Kerja (Studi Kasus : PT. Seribu Satu Alami,Desa Kertagena Tengah, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan)
